Bantuan Pemerintah Membuat Malas Rakyat


Catatan: Yant Kaiy

Sepintas bantuan pemerintah sedikit mengobati penderitaan rakyat akibat pandemi Covid-19 yang tak berkesudahan. Terkesan ada banyak oknum pejabat pemerintah ingin terus memperpanjang kasus virus corona di bumi nusantara ini. Yang jelas mereka mendapat untung, rakyat menjadi buntung. Hakikatnya bantuan itu uang rakyat, maka rakyat pula kelak yang membayar hutang-hutang negara.

Di sisi lain rakyat kian terpuruk di lembah kesengsaraan. Pembatasan dan penyetopan aktivitas berkumpul apa pun sudah mulai melumpuhkan sendi-sendi sosial budaya dan keagamaan. Mereka terjebak pada arah politik tak pasti. Kalau pegawai terus dapat gaji, tapi bagaimana dengan warga miskin. Sehari kerja untuk bayar hutang kemarin. Hidupnya gali lubang tutup lubang.

Entah sengaja atau tidak, bantuan pemerintah telah membikin rakyat jadi malas. Hari-harinya sibuk berpikir bagaimana cara mendapat bantuan.[]

Yant Kaiy, penjaga gawang apoymadura.com





Komentar

Postingan populer dari blog ini

Soa-soal Bahasa Madura Kelas III

Therapy Banyu Urip: Kunci Sukses Ekspansi ke Luar Negeri

Rumah Sehat Gondotopo: Kombinasi Ramuan Tradisional dan Pijat Refleksi untuk Kesehatan Menyeluruh

Soal-soal Bahasa Madura Kelas IV SD

Pertemuan KKG Gugus 02 Pasongsongan Dorong Branding Sekolah via Media Sosial

Tiktoker Viral Deni Mana-mana Akan Berbagi Pencerahan di SDN Panaongan 3 Sumenep

Sapulan Resmikan Pelantikan Pramuka Penggalang Ramu dan Buka Perkemahan Jumat Sabtu (Perjusa) SMPN 1 Pasongsongan

Rapat Bulanan KKG Gugus 02 SD Kecamatan Pasongsongan: Workshop Pendidikan Inklusif di SDN Panaongan 3

Dua Siswi SDN Panaongan 3 Raih Juara di Kejuaraan Kids Athletics O2SN Tingkat Kecamatan Pasongsongan

Apa Itu Pendidikan Inklusif? Membangun Sekolah Dasar yang Menyambut Semua Anak