Syukur dan Kufur



Syukur dan Kufur

Puisi: Yant Kaiy

 

syukur bukan hanya diucapkan

menikmati hidup karunia Tuhan

tunaikan kewajiban penuh keimanan

jauhkan diri berbuat keji

 

syukur bukan hanya diucapkan

berlaku adil pada makhluk-Nya

menolong yang miskin kelaparan

santuni yatim orang terlantar

 

syukur alhamdulillah…

 

siapa pandai bersyukur, nikmat-Nya terhampar

siapa ingkar dan kufur, azab-Nya amat pedih.

 

Pasongsongan, 4/2/2021






Komentar

Postingan populer dari blog ini

Soa-soal Bahasa Madura Kelas III

Therapy Banyu Urip: Kunci Sukses Ekspansi ke Luar Negeri

Soal-soal Bahasa Madura Kelas IV SD

Pertemuan KKG Gugus 02 Pasongsongan Dorong Branding Sekolah via Media Sosial

Rumah Sehat Gondotopo: Kombinasi Ramuan Tradisional dan Pijat Refleksi untuk Kesehatan Menyeluruh

Tiktoker Viral Deni Mana-mana Akan Berbagi Pencerahan di SDN Panaongan 3 Sumenep

Sapulan Resmikan Pelantikan Pramuka Penggalang Ramu dan Buka Perkemahan Jumat Sabtu (Perjusa) SMPN 1 Pasongsongan

Rapat Bulanan KKG Gugus 02 SD Kecamatan Pasongsongan: Workshop Pendidikan Inklusif di SDN Panaongan 3

Apa Itu Pendidikan Inklusif? Membangun Sekolah Dasar yang Menyambut Semua Anak

Dua Siswi SDN Panaongan 3 Raih Juara di Kejuaraan Kids Athletics O2SN Tingkat Kecamatan Pasongsongan