Tak Selamanya Suka Idem Cinta



Pentigraf: Yant Kaiy

Menyukai beberapa hal darinya karena banyak perilaku dia kunilai begitu baik. Dia cukup berjasa dalam menghargai karya orang lain sehingga mereka menembus dunia. Sejelek apa pun karya itu baginya tetap ada nilai.

Suatu waktu dia mengungkapkan keinginannya terhadapku. Aku berusaha menepisnya tanpa menimbulkan sakit hati. Namun ia tetap gigih mencetuskan hasrat cintanya.

Barangkali dia telah menilaiku keliru. Prakiraan tentangku di alam pikirannya terlampau dangkal.[]

Pasongsongan, 3/2/2021





Komentar

Postingan populer dari blog ini

Soa-soal Bahasa Madura Kelas III

Therapy Banyu Urip: Kunci Sukses Ekspansi ke Luar Negeri

Soal-soal Bahasa Madura Kelas IV SD

Pertemuan KKG Gugus 02 Pasongsongan Dorong Branding Sekolah via Media Sosial

Rumah Sehat Gondotopo: Kombinasi Ramuan Tradisional dan Pijat Refleksi untuk Kesehatan Menyeluruh

Tiktoker Viral Deni Mana-mana Akan Berbagi Pencerahan di SDN Panaongan 3 Sumenep

Sapulan Resmikan Pelantikan Pramuka Penggalang Ramu dan Buka Perkemahan Jumat Sabtu (Perjusa) SMPN 1 Pasongsongan

Rapat Bulanan KKG Gugus 02 SD Kecamatan Pasongsongan: Workshop Pendidikan Inklusif di SDN Panaongan 3

Apa Itu Pendidikan Inklusif? Membangun Sekolah Dasar yang Menyambut Semua Anak

Dua Siswi SDN Panaongan 3 Raih Juara di Kejuaraan Kids Athletics O2SN Tingkat Kecamatan Pasongsongan